Kandungan Pada Deodorant Yang Membuat Kulit Mengalami Iritasi

Deodorant perspirex – kulit sensitif bukan hanya akan dialami pada kulit di bagian wajah maupun saja tetapi juga di bagian ketiak. Bila, Anda memiliki kulit ketiak yang sensitif lebih baik untuk berhati-hati ketika memilih produk deodorant karena beberapa ada yang menggunakan bahan-bahan yang berpotensi membuat kulit iritasi. 

Alkohol

Ada beberapa produk deodorant anti Israel yang menambahkan alkohol di dalamnya sehingga saat diaplikasikan  ke kulit ketiak akan memberikan rasa segar pada kulit. Fungsi utama dari alkohol ini adalah agar deodorant menjadi cepat untuk kering dan membunuh bakteri penyebab dari bau badan. 

Namun, alkohol ini sangat berbahaya bila diaplikasikan pada kulit yang sensitif. Akibatnya kulit akan menjadi sangat kering karena pemakaian produk yang menggunakan alkohol sebagai bahan utamanya. Lama-lama kulit kering ini dapat berubah mengalami iritasi yang akan mengakibatkan rasa kurang nyaman. 

Parfum

Deodorant terbaik terutama dengan jenis antiperspirant akan menggunakan bahan tambahan parfum. Sayangnya parfum ini bisa mengakibatkan kulit menjadi iritasi, mudah mengelupas dan kering terutama untuk orang yang memiliki kulit sensitif. 

Penambahan parfum untuk perawatan tubuh ini memang masih dianggap tidak terlalu berbahaya. Namun, risiko untuk jangka panjangnya untuk penggunaan produk dengan kandungan parfum secara keseluruhan terus-terusan pastinya juga akan berbahaya. 

Paraben

Bukan hanya di dalam kandungan deodorant perspirex saja, paraben ini merupakan bahan kimia yang sering sekali ditemukan dalam berbagai jenis bahan kosmetik. Paraben juga ditambahkan ke dalam produk deodorant agar dapat mencegah pertumbuhan bakteri. Namun, manfaat tersebut tidak sebanding dengan dengan efek untuk jangka panjangnya. 

Paraben ini bukan hanya akan menyebabkan iritasi di kulit tetapi juga memicu produksi pada hormon estrogen yang bisa mengganggu keseimbangan pada hormon. 

Propylene Glycol

Coba perhatikan deodorant yang Anda gunakan jika di dalamnya menggunakan bahan dengan kandungan PEG atau PG, maka wajib untuk berhati-hati. Propylene glycol ini sering sekali ditemukan pada produk deodorant fungsi dari bahan kimia ini adalah untuk membantu mempercepat proses pengeringan cairan di kulit sehingga tidak akan meninggalkan noda pada baju. 

Efek samping dari pemakaian deodorant dengan kandungan PEG adalah dapat membuat kulit menjadi iritasi serta peradangan. Pemakaian jangka panjang bisa menimbulkan risiko kerusakan di saraf sistem pusat, ginjal, hati dan jantung. Oleh sebab itu, gunakan produk deodorant perspirex yang aman untuk kulit dan kesehatan Anda. 

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *